“If you feel lost, disappointed, hesitant, or weak, return to yourself, to who you are, here and now and when you get there, you will discover yourself, like a lotus flower in full bloom, even in a muddy pond, beautiful and strong.”
Masaru Emoto, Secret Life of Water

Kamis, 06 Desember 2012

Syarat Menjadi Seorang Kordes... (Bagian 1)

Syarat menjadi seorang kordes (baca: koordinator desa) ketika mengikuti KKN (baca: Kuliah Kerja Nyata) adalah:


1. Memiliki Blackberry
Alasan: karena perkembangan jaman, seorang kordes harus memiliki kemampuan untuk berkomunikasi secara cepat di kumpulan orang yang senang akan sesuatu yang pasaran. Ketika kamu menolak untuk menjadi pasaran, kamu akan ditolak oleh pasar. Komunikasi pun akan terancam dengan alasan ga punya pulsa padahal pake bb jutaan rupiah dengan paket full. So, face it, Kordes should has a blackberry

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

What do you think??